
Fashion Penyanyi Dangdut Lesti Kejora emang nggak pernah lepas dari sorotan publik.
Outfit apa saja yang dikenakan Lesti Kejora pasti selalu akan membuat fans atau haters penasaran akan harganya.
Bahkan kerap baju yang dipakai Oleh Penyanyi Dangdut asal Cianjur ini harganya fantastis hingga puluhan juta untuk sekali pakai.
Akan tetapi, Sebenarnya Lesti kerap kepergok pakai baju murah di bawah Rp 500 ribuan lho.
Baca juga : Baby L Disebut Sultan oleh Netizen, Begini Tanggapan Lesti Kejora!
Penasaran seperti apa Outfit yang Murahnya, yuk simak Artikel ini selengkapnya.
Sederetan outfit Lesti Kejora murah yang sudah Duniaterkini.com rangkum di Artikel ini.
1. Dress Rp 295 ribu

Penyanyi Dangdut Lesti Kejora kerap tampil percaya diri dengan mengenakan dress warna putih dengan beberapa tambalan warna di bagian bawahnya.
Dress dari brand Dya itu, Lesti Kejora kenakan saat ia mengisi acara TV.
Lesti Belinya Klik aja di sini
2. Dress hitam Rp 200 ribuan

Pelantun Hit “Kejora” dalam balutannya outfit berwarna hitam.
Lesti terlihat mengenakan dress hitam, jilbab hitam, tas hitam hingga sepatu dengan warna dominasi hitam.
Namun Harga dress dari brand Silly itu harganya Rp 295 ribu.
Lesti Belinya klik aja di sini
Baca juga : Lesti Kejora dan Rizky Billar Bentar Lagi Punya Manajemen Artis Loh!
3. Set rajut Rp 350 ribu

Lesti Kejora terlihat tampil chic mengenakan satu set rajut kulot warna abu-abu.
Lesti Kejora jadi tampil boyish dengan setelan seharga Rp 350 ribu itu.
Lesti belinya klik Di sini
4. Outer Rp 250 ribu

Outfit murahLesti Kejora. (Instagram/@lesti.fashion)
Pemyanyi Dangdut Asal Cianjur ini juga kerap menambahkan outer saat pakai dress.
Salah satunya outer dari brand Sideline yang harganya pun ternyata sangat terjangkau, cuma Rp 250 ribu loh!
Lesti belinya klik di sini
Baca juga : Disinggung Doni Salmanan, Dengan tegas Rizky Billar : “Kami tidak mengikuti”!!
5. Dress Rp 325 ribu

Lesti Kejora ini kerap sekali mengenakan dress berwarna hitam namun dengan beragam model.
Kalau yang satu ini dari Sissy dress dengan harga cuma Rp 325 ribu.
Hanya jadi kelihatan mahal karena dipadukan dengan high heels dari Valentino yang harganya Rp 13 juta.
Lesti belinya Klik di sinj
6. Kemeja Rp 290 ribu

Lesti Kejora selalu terlihat namun kenyataannya tak selalu mewah, di luar panggung bahkan ia kerap tampil biasa saja.
Terlihat ia tampil kasual memadukan kemeja dengan celana jeans. Nah harga kemejanya tersebut cuma Rp 290 ribu.
Dibuat selevel Lesti itu murah banget kan ya?
Lesti belinya klik di sini
Baca juga : 4 Selebriti yang Dapat Uang dari Doni Salmanan yang kini jadi Tersangka, Ada Lesti Billar dan Rizky Febian!
7. Dress lucu Rp 279 ribu

Lesti Kejora juga pernah mengenakan dress model lucu dari brand Jilbrave yang harganya hanya Rp 279 ribu.
Wah kayaknya masih ada, ini bisa banget kamu samaan sama Lesti.
Lesti belinya klik aja di sini
8. Tunik Rp 350 ribu

Lesti belinya klik di sini
Baca juga : Potret Memilukan Seorang Ayah yang Berkostum Badut Lihat Anaknya Makan dengan Lahap!
9. Hoodie Rp 349 ribu

Lesti Kejora terlihat Saat bulan madu dengan Sang Suami, Rizky Billar.
Ia tampil sederhana mengenakan kaus, celana dan dipadukan dengan hoodie.
Nah harga hoodie dari brand H&M itu hanya Rp 349 ribu.
Lesti belinya klik di sini
10. Bergo Rp 95 ribu

Nah yang ini mungkin barang Lesti Kejora yang paling murah ya.
Lesti mengenakan bergo seharga Rp 95 ribu untuk saat di rumah saja.
Meski biasanya masih ada yang lebih murah nih buat harga bergo seperti ini.
Lesti belinya Klik di sini
Nah itulah sederetan outfit Lesti Kejora yang murah meriah yang mungkin bisa kamu pakai juga. Gimana menurut kalian?
Baca juga : Bilang ‘I Love You’ Tiap Saat, Ternyata Rizky Billar Sebucin ini, Netizen : Bikin Ngakak!
Lihat artikel aslinya di sini